Ramahnya Fadhil Arief Menjawab Keluhan Warga Terkait Jalan Rusak Viral di Medsos

oleh -24 Dilihat

Jambioke.com- Postingan jalan di Dusun Talang Lado, Desa Pasar Terusan, Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batanghari, Jambi jadi viral.

Sebelumnya jalan rusak ini di posting oleh akun Facebook Jang T pada, Sabtu, (4/5/2024) mendapat beragam komentar netizen di Kabupaten Batanghari.

Namun foto tersebut kembali dibagikan oleh akun Facebook Info Batang Hari pada Ahad (5/5/2024).

Postingan akun Facebook Info Batang Hari mengundang netizen untuk berkomentar atas postingan jalan buruk ini.

Curhatan netizen lurr.
Dusun kami terletak di dalam kecamatan muara bulian.kecamatan ibu kota kabupaten Batanghari.nama& Alamat dusun kami .jln sei Abang -talang lado desa pasar terusan.ini lh kondisi jln ke dusun kami….lor .
Kalau dusun kamu cak Mano lor?,” bunyi caption akun Facebook Info Batang Hari.

Namun postingan ini juga dianggapi akun Facebook Robby Zulhad S dengan cerdas lagi menohok

Sekarang siapo nak kamu salahkan Batang hari ini, sebelumnya kepemimpinan yang sekarang sudah devisit Rp  90 M. Anggaran untuk membangun itu tentu di bagi delapan kecamatan dan bukan untuk bangun jalan bae,” komentarnya.

Robby juga mengatakan, Ado untuk bangunan lain. Belum lagi bayar hutang Rp 90 M. Waktu Covid-19 semua keterbatasan mulai dari pusat sampai daerah. Dananyo banyak di alihkan untuk Covid-19.

“Sekarang samo samo besabar bae. Mudah mudahan kedepan nanti di bangun pemerintah,” katanya.

No More Posts Available.

No more pages to load.